1 KB Berapa GB? Begini Cara Mudah Menghitungnya

1 KB Berapa GB? Begini Cara Mudah Menghitungnya
1 KB Berapa GB? Begini Cara Mudah Menghitungnya

Terkadang kita suka bingung untuk menghitung 1 KB berapa GB pada foto yang kita miliki. Penting bagi kita untuk mengetahui setiap ukuran foto, jika foto itu untuk memenuhi sebuah syarat unggah di beberapa aplikasi melamar kerja dan sebagainya.

Dalam ukuran file, dokumen dan foto terdapat satuan ukuran Bit seperti KiloByte (KB), MegaByte (MB), GigaByte (GB), TeraByte (TB), PetraByte (PB), ExaByte (EB), ZettaByte (ZB), YottaByte (YB). Kali ini kita akan fokus membahas satuan KB berapa GB.

Cara Menghitung KB Berapa GB

1 KB Berapa GB
KB Berapa GB

Dalam menghitung satuan dari besar ke satuan kecil maka menggunakan metode kali. Contohnya:

  • 1 MB = 1000 KB Maka jika 5 MB = 5 ×1000 = 5000 kb
  • 1 TB = 1000 GB Maka jika 5 TB = 5×1000 = 5000 Gb

Sedangkan, dalam menghitung satuan dari kecil ke satuan besar maka menggunakan metode pembagian. Contohnya:

  • 1 MB = 1000 KB, Maka 5000 KB = 5000/ 1000 = 5 MB
  • 1 GB = 1000 MB, Maka 2000 MB = 2000/1000 = 2 GB
  • 1 TB = 1000 GB, Maka 100 GB = 100/ 1000 = 0,1 TB
  • 1 GB = 1.000.000 KB, Maka 2. 000.000 KB = 2.000.000/ 1.000.000 = 2 GB

Cara Menghitung 1 KB Berapa GB

1 KB Berapa GB
Berapa 1 KB menjadi GB

Untuk bisa menghitung ini pastikan kamu sudah mengetahui rumusan Byte. Mencari nilai satuan KB berapa GB, berarti menggunakan metode pembagian karena KB merupakan satuan kecil dibandingkan dengan GB.

Contoh 1 :

Budi memiliki kuota internet sebanyak 1 Kb. Berapa GB kuota Budi ?

  • 1 GB = 1.000.000 KB
  • 1.000.000 KB = 1 GB.

Kuota Budi 1 KB untuk menjadi GB Harus dibagi 1.000.000 Kb.

1 KB Berapa GB ? Jawabannya : 1/ 1.000.000 GB = 0,000001 GB. Itu artinya Budi memiliki kuota sebesar 0,000001 GB.

Berarti setiap 1 KB = 0,000001 GB

Contoh 2 :

  • 1 GB = 1.000.000 KB.
  • 1000.000 kb = 1 GB

Jika Budi memiliki Kuota Internet sebesar 20 kb maka artinya Budi memilik 0,00002 GB kuota internet. Dengan hitungan 20 : 1.000.000 GB = 0, 00002 GB.

Artinya setiap 20 KB = 0,00002 GB

Cara Menghitung 1000 KB Berapa Gb

1 KB Berapa GB
Berapa 1000 KB menjadi GB

Untuk bisa menghitung ini pastikan kamu sudah mengetahui rumusan Byte. Mencari nilai satuan KB berapa GB, berarti menggunakan metode pembagian karena KB merupakan satuan kecil dibandingkan dengan GB.

Contoh 1

1000. 000 KB = 1 GB. Maka berapa 1000 KB menjadi GB ?

  • 1000 KB = 1000/ 1.000.000 = 0,001 GB

Maka setiap 1000 kb senilai 0,001 GB

Contoh 2 :

1.000.000 KB = 1 GB

  • 6.000 kb = 6000/ 1.000.000 = 0,006 GB

Maka setiap 6000 kb senilai 0,006 GB

Contoh 3 :

1.000.000 Kb = 1 GB

  • 8000 kb = 8000/ 1.000.000 = 0,008 GB

Maka 8000 kb senilai 0,008 GB

Cara Menghitung 800.000 KB Berapa GB

800.000 KB berapa GB
Berapa 800.000 KB menjadi GB

Untuk bisa menghitung ini pastikan kamu sudah mengetahui rumusan Byte. Mencari nilai satuan KB berapa GB, berarti menggunakan metode pembagian karena KB merupakan satuan kecil dibandingkan dengan GB.

1 000.000 KB = 1GB. Maka berapa 800.000 kb menjadi GB ?

  • 800.000 kb = 800.000/ 1.000.000 = 0,8 GB.

Maka setiap 800.000 Kb senilai 0,8 GB

Contoh 2 :

1.000.000 KB = 1 GB

  • 600.000 kb = 600.000/ 1.000.000 = 0,6 GB

Maka 600.000 KB senilai 0,6 GB

baca juga : Tutorial Membuat Postingan di WordPress 

Cara Menghitung 1 Juta KB Berapa GB

1 Juta KB Berapa GB
Berapa 1 juta KB Menjadi GB

Untuk bisa menghitung ini pastikan kamu sudah mengetahui rumusan Byte. Mencari nilai satuan KB berapa GB, berarti menggunakan metode pembagian karena KB merupakan satuan kecil dibandingkan dengan GB.

Contoh 1 :

1.000.000 KB = 1 GB. Maka berapa 1 Juta KB menjadi GB?

  • 1 juta KB = 1.000.000/ 1.000.000 = 1 GB

Maka setiap 1 juta KB senilai 1 GB

Contoh 2 :

1.000.000 kb = 1 GB. Maka berapa 2 juta KB menjadi GB?

  • 2 juta KB = 2.000.000/ 1.000.000 = 2 GB

Maka setiap 2 juta KB senilai 2 GB

Contoh 3 :

1.000.000 kb = 1 GB

  • 3 juta kb = 3.000.000/ 1.000.000 = 3 GB

Maka 3 juta Kb senilai 3 GB

Jadi itulah cara menghitung berapa 1 KB menjadi GB, 1000 KB menjadi GB, 800.000 KB menjadi GB dan juga 1 juta KB menjadi GB. Semoga bermanfaat.